(2) Sri Syahputri
(3) Sani Hutabarat
(4) Erika Cyntia Pebryanti Silitonga
(5) Mieke Angelika Siburian
(6) Elly Prihasti Wuriyani
(7) Nadra Amalia
*corresponding author
AbstractArtikel ini membahas tentang pentingnya kebersihan dan keteraturan lingkungan sekolah dalam menciptakan suasana belajar yang nyaman dan kondusif. Pelaksanaan piket kelas sebagai salah satu cara menjaga kebersihan seringkali kurang optimal karena masih dilakukan secara manual. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem piket digital berbasis Google Spreadsheet sebagai solusi untuk meningkatkan efektivitas kebersihan di SMP Negeri 3 Binjai. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif dengan rekayasa ide. Subjek penelitian adalah satu kelas di SMP Negeri 3 Binjai. Data dikumpulkan melalui observasi langsung dengan menggunakan 10 poin pertanyaan untuk menilai kondisi jadwal piket manual. Analisis data dilakukan secara deskriptif dengan membandingkan kondisi sebelum dan sesudah penerapan sistem. Keabsahan data diperoleh melalui triangulasi pengamatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kondisi kebersihan lingkungan sekolah secara umum sudah cukup baik, dengan siswa menunjukkan sikap peduli terhadap kebersihan. Sekolah memiliki aturan yang mendukung budaya kebersihan dan tanggung jawab siswa. Namun, peran guru atau staf sekolah dalam mengawasi dan menanamkan kebiasaan bersih kepada siswa masih kurang. Pengembangan sistem piket digital berbasis Google Spreadsheet merupakan solusi yang relevan, efektif, dan adaptif untuk mengatasi permasalahan dalam pelaksanaan piket di sekolah. Sistem ini dapat meningkatkan kualitas manajemen budaya lingkungan dan memaksimalkan pemanfaatan teknologi dalam mendukung pembelajaran dan pembentukan perilaku positif peserta didik. KeywordsKebersihan, piket digital, google spreadsheet
|
DOIhttps://doi.org/10.57235/jerumi.v3i2.7594 |
Article metrics10.57235/jerumi.v3i2.7594 Abstract views : 0 | PDF views : 0 |
Cite |
Full Text Download
|
References
Arifin, F., Rokhmaniyah, R., & Suhartono, S. (2022). Analisis implementasi budaya 7K (Keamanan, Kenyamanan, Kebersihan, Keindahan, Ketertiban, Kerindangan, Kekeluargaan) dan dampaknya terhadap karakter peserta didik. Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 10(3), 719-126.
Dantika, F. A., & Aliyah, A. (2025). Penggunaan Google Spreadsheet untuk Meningkatkan Mutu Pendidikan di Sekolah Dasar. Epistemic: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 4(2), 220–237.
Handayani, T., Zulela, M. S., & Yudha, C. B. (2021). Pendidikan karakter peduli lingkungan melalui program Adiwiyata berbasis ekopedagogik. EduHumaniora: Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 13(1), 36–42.
Hidayah. dkk. (2025). Digitalisasi Laporan Piket Guru untuk Efisiensi Administrasi Sekolah. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 22(2) 172-181.
Honainah, H., Lismawatia, A. N. A., Imaniyah, N., Agustin, A., Ramadhany, A., & Asmani, A. (2021). Pendampingan penerapan aplikasi e-piket di MTs Nurul Jadid untuk menjaga kestabilan proses belajar mengajar (KBM) berbasis CodeIgniter. ILKOMAS: Jurnal Ilmu Komputer untuk Masyarakat, 2(1), 23–29.
Isti’anah, Dr., & Taryan, Taryan. (2023). Manajemen strategi kebersihan lingkungan sekolah. Pesan-TREND: Jurnal Pesantren dan Madrasah, 2(2), 101-105.
Neprializa, N. (2015). Manajemen budaya sekolah. Manajer Pendidikan: Jurnal Ilmiah Manajemen Pendidikan, 9(3), 419–429.
Nurhayati, W. (2024). Pemanfaatan Teknologi Digital Google Spreadsheet dalam Membangun Budaya Refleksi “KEMBANG” di TK Aya Sophia 2. Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 2(2), 169-175.
Putranti, N. (2023). Pemanfaatan Blended Learning untuk Meningkatkan Efektivitas Belajar Google Spreadsheet pada Bimbingan Teknologi Informatika dan Komunikasi. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 21(1), 98–112.
Yuhdi, A., & Amalia, N. (2018). Desain Media Pembelajaran Berbasis Daring Memanfaatkan Portal Schoology pada Pembelajaran Apresiasi Sastra. BASASTRA: JURNAL KAJIAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA , 7 (1), 14–22.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2025 Tasya Amelia Saragi, Sri Syahputri, Sani Hutabarat, Erika Cyntia Pebryanti Silitonga, Mieke Angelika Siburian, Elly Prihasti Wuriyani, Nadra Amalia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.




















Download